Sate Ayam & Kentang Taichan.
Kamu dapat memasak Sate Ayam & Kentang Taichan dengan menggunakan 13 bahan dalam 6 langkah. Sekarang mari kita mulai untuk memasaknya.
Bahan-bahan untuk pembuatan Sate Ayam & Kentang Taichan
- Kamu memerlukan 350 g Fillet dada ayam.
- Siapkan 10 biji Cabe kriting.
- Siapkan 10 biji Cabe rawit.
- Kamu memerlukan 1 bh kemiri.
- Persiapkan 3 sdm gula putih atau tergantung selera.
- Siapkan 5 siung Bawang Merah.
- Kamu memerlukan 3 siung Bawang putih.
- Persiapkan Bahan utk marinasi :.
- Persiapkan 2 siung baput.
- Persiapkan 2 sdt garam.
- Persiapkan 1/2 sdt merica.
- Persiapkan 2 sdm jeruk nipis (td saya pakai lemon, yg ada d kulkas).
- Kamu memerlukan Royco ayam 1sdt..atau secukupnya.
Step by step Pembuatan Sate Ayam & Kentang Taichan
- Cuci bersih ayam dan lalu potong dadu.
- Bubuhi bumbu marinasi dan biarkan selama 10 mnt...
- Sambil menggoreng kentang yg d potong dadu..bila sdh matang angkat lalu tiriskan sebentar dan mulai lah tusuk sate ayam dan kentang susun berselang seling.
- Haluskan bumbu untuk sambal taichan..bamer, baput, kemiri, cabe kriting & cabe rawit dan tumis dgn minyak panas sampe wangi bumbu brasa..tambahkan garam, gula pasir, royco secukupnya..bila mau sdkt segar bisa tambahkan perasan jeruk nipis atau lemon. Koreksi rasa..bila sdh sesuai angkat..*bila mau bumbu agak kental bisa di tambahkan maizena 1sdt.
- Siapkan pembakaran atau teflon yg sdh diolesi mentega..bakar hingga kecoklatan lalu angkat...
- Setelah matang, angkat dan susun dalam wadah utk dapat segera di hidangkan utk keluarga tercinta.. 'Selamat menikmatiii yaaah' 🙏.