Sate Baso Ayam Simple bin Instan.
Kamu dapat membuat Sate Baso Ayam Simple bin Instan dengan menggunakan 5 bahan dalam 6 langkah. Sekarang mari kita mulai untuk membuatnya.
Bahan-bahan untuk pembuatan Sate Baso Ayam Simple bin Instan
- Kamu memerlukan Baso ayam.
- Persiapkan Saos Buldak merk Sasa (stock sisa di kulkas) hehe.
- Persiapkan Mayonnaise (lagi" stock sisa di kulkas).
- Kamu memerlukan Sambel pecel (buat varian rasa).
- Kamu memerlukan Kecap.
Step by step Pembuatan Sate Baso Ayam Simple bin Instan
- Siapkan bahan-bahannya, panaskan baso nya terlebih dahulu.
- Setelah air mendidih, tiriskan dan tunggu baso sampai agak dingin, siapkan tusukan sate nya. Setelah dirasa dingin tusuk baso ke tusukan sate.
- Siapkan bumbu-bumbu satenya (bumbu jadi yaa karena lagi males tp pengen nyemil 😂).
- Lalu panggang deh satenya.
- Taraa jadilah sate baso ala kadarnya, kukasih topping mayonnaise sebagian satenya.
- Selamat menikmati.